Skip to main content

Posts

Showing posts from October, 2018

Lowongan Kerja PT Gema Satwa Medika

dokter-hewan.net Dibuka lowongan pekerjaan Technical Sales Representative Sarjana Peternakkan untuk obat dan feed add Ternak Besar di PT Gema Satwa Medika, wilayah Jawa timur. Syarat : 1. Fresh graduate/pengalaman 2. Laki-laki 3. pekerja keras 4. bekerja baik sebagai individu maupun dalam tim 5. disiplin 6. tanggung jawab 7. Bisa mengendarai mobil (SIM A) masa percobaan sebelum diangkat pekerja tetap : * training 3 bulan di jakarta silahkan kirim lamaran kerja ke gemasatwamedika@outlook.com Sebelum tgl 9 November 2018 info lebih lanjut cp : drh. Yusrina 0895365128813

Praktik Dokter Hewan Bersama (PDHB) 24 Jam drh. Cucu K. Sajuthi

Praktik Dokter Hewan Bersama (PDHB) 24 Jam drh. Cucu K. Sajuthi membuka lowongan kerja untuk posisi Dokter Hewan LABORATORIUM. Ketentuannya adalah sebagai berikut: - Lulusan baru/ koas yang sedang menunggu ujian akhir - Dapat bekerja sama dalam tim - Memiliki passion untuk menjadi dokter hewan laboratorium Apabila Anda berminat, silahkan mengirimkan lamaran kerja ke email: info@pdhbvet.com. Lamaran kerja ditunggu paling lambat 28 Oktober 2018.

Apakah kaki anjingmu seperti ini? Bisa jadi karena infeksi cacing tambang!

Dokter-Hewan.net - Hookworm larval dermatitis merupakan istilah peradangan pada kulit yang disebabkan oleh larva daric acing tambang. Larva merupakan tahapan hidup cacing setelah menetas dari telur. Umumnya saat tahap larva mereka akan melakukan migrasi untuk menemukan inangnya. Setelah nantinya menemukan inangnya, dia akan menjadi cacing dewasa. Unicinaria stenocephala atau Ancylostoma spp. Merupakan jenis cacing tambang yang umumnya ditemukan. Mereka akan menetas dari feses hewan yang terinfeksi dan kemudian akan mencari inangnya. Uniknya, larva cacing ini akan masuk melalui kulit dan kemudian berpindah ke usus untuk menjadi cacing dewasa. Dan perlu di waspadai, cacing ini bisa juga secara tidak sengaja masuk ke dalam kulit manusia sehingga hal ini dapat dikategorikan zoonosis (penyakit yang bisa ditularkan dari hewan ke manusia maupun dari manusia ke hewan). Umumnya, penyakit ini diderita oleh anjing yang sering bermain di luar yang bersentuhan dengan tanah dan rumput-rum

Lowongan Kerja : Klinik Waras Satwa Batam

Dokter-Hewan.net - Klinik Waras Satwa Batam membuka kesempatan untuk dokter hewan dengan syarat sebagai berikut :  Attitude baik Jujur Bertanggung jawab Pekerja keras Mau belajar Jika berminat silahkan hubungi :  Drh. Jonet Tri Mispanto +6282172278307

Kamu punya gangguan kulit? Kenali gejala penyakit kulit yang ditularkan melalui hewan.

Dokter-Hewan.net - Tahukah kamu bahwa hewan kesayanganmu dapat menularkan penyakit kulit kepada pemiliknya loh. Jika hewan kesayanganmu memiliki gejala gatal-gatal, banyak kutu bahkan adanya lesi kemerahan di kulitnya dapat saja hal ini menular ke kamu. Istilah yang umum digunakan oleh dokter hewan yaitu zoonosis atau penyakit yang dapat menular dari hewan kepada manusia maupun dari manusia kepada hewan. Yuk, kenali beberapa penyakit zoonosis yang dapat menular dari hewanmu kepada kamu. Zoonosis karena ektoparasit. Pinjal atau kutu loncat ( Ctenocephalides spp. ) umumnya menjadi penyebab lesi pertama. Pinjal ini memiliki ciri-ciri kaki lebih panjang dari tangannya. Sehingga dia dapat melompat sangat jauh. Umumnya mereka akan meloncat dari hewan ke karpet, ke dinding bahkan loncat dari hewan satu kepada hewan lainnya. Pada suatu kondisi, kutu loncat ini akan meloncat dari hewan kepada manusia (umumnya karena kamu tidur dengan hewan terinfeksi) kemudian akan menyebabkan lesi prurit

Lowongan Kerja : Praktik Dokter Hewan Bersama (PDHB) 24 Jam Drh. Cucu K. Sajuthi

Dokter-Hewan.net - Praktik Dokter Hewan Bersama (PDHB) 24 Jam Drh. Cucu K. Sajuthi membuka lowongan kerja untuk posisi dokter hewan. Adapun ketentuannya sebagai berikut :  Berpenampilan menarik Lulus baru/koas yang sedang menunggu ujian akhir Dapat bekerja sama dalam tim Memiliki passion untuk menjadi dokter hewan praktisi Mampu bekerja di bawah tekanan Lebih disukai bila dapat mengemudikan mobil dan memiliki SIM A Apabila anda berminat, silahkan mengirimkan lamaran kerja ke email info@pdhbvet.com Lamaran kerja ditunggu paling lambat 28 Oktober 2018.

Lowongan Kerja : Paramedik Smart Pets

Dokter-hewan.net - Kami sedang mencari asisten dokter hewan/paramedik dengan syarat sebagai berikut :  Penyayang hewan dan tidak takut dengan hewan (terutama kucing dan anjing) Diutamakan pria berusia 20 - 35 Tahun Bisa bekerja dalam team Jujur dan disiplin Mau bekerja keras dan ikhlas, kerja kasare dan kotor, tidak gengsian, berani capek, mau disuruh-suruh, tidak jijik dengan kotoran hewan, darah dan benda-benda menjijikkan lainnya.  Rela menerima gaji besar dan manfaat lainnya.  Kalau anda memenuhi persyaratan di atas silahkan kirimkan lamaran dan pengalaman kerja melalui email : smartpets2009@gmail.com   atau kirim langsung ke  Smart Pets Jl. Raya Jatiwaringin 143 Pondok Gede Bekasi 17411 Up. Arif Terima kasih 

Benarkah hewan dapat memprediksi bencana alam?

Dokter-hewan.net - Indonesia sedang ditimpa musibah. Saudara kita di Palu sedang di uji dengan musibah gempa bumi dan Tsunami. Semua pihak merasakan deritanya, tidak terkecuali hewan-hewan disana.  Ada sebuah mitos mengatakan bahwa hewan dapat memprediksikan bencana alam, sehingga dia akan bertingkah aneh sebelum bencana itu datang, misalnya hewan akan turun dari gunung jika gunung akan meletus, burung melakukan migrasi besar-besaran jika ada angin topan, bahkan hewan kesayangan anda akan memberikan isyarat aneh dan tidak diketahui penyebabnya. Namun apakah itu benar?  Benarkah hewan memiliki sixth sense? Para ilmuan tidak percaya bahwa hewan memiliki kemampuan memprediksi masa depan atau sixth sense.  Melainkan para ilmuan meyakini hal ini terjadi berkat indera hewan lebih peka terhadap lingkungannya, sehingga mereka dapat mendengar dan merasakan sekitarnya lebih baik dibandingkan manusia. Bagaimana itu bisa terjadi?  Sebagai contoh, manusia hanya dapat mendengarkan